Libri adalah sebuah imprint BPK Gunung Mulia. Kata Libri berasal dari bahasa Latin liber libri yang berarti buku atau pustaka. Libri menerbitkan buku-buku umum yang mengandung nilai kemanusiaan, mendorong munculnya semangat religius, humanis, pluralis, inklusif, cerdas, berwawasan luas, profesional, berbudaya. Libri memfasilitasi dengan buku-buku untuk membantu mencapai keseimbangan hidup. Oleh karena itu, tagline Libri adalah “Balancing Your Life” …
Laman
- Beranda
- BISNIS DAN MANAJEMEN
- HUMANIORA
- HUBUNGAN ANTARAGAMA
- KESEHATAN
- PENGASUHAN ANAK
- MOTIVASI
- PSIKOLOGI
- BIOGRAFI/TOKOH
- MUSIK DAN LAGU
- PERPUSTAKAAN
- NOVEL UMUM
- SERI GERONIMO STILTON
- LITTLE HOUSE - SERI LAURA
- LITTLE HOUSE - SERI CHARLOTTE
- LITTLE HOUSE - SERI CAROLINE
- LITTLE HOUSE - SERI ROSE
- KALENDER
- BUKU ANAK
- LIBRI PUNYA CERITA
Selasa, 27 Mei 2014
AWESOME COACHING
Judul buku Awesome Coaching
Sub judul Strategi dan Teknik untuk Memberikan Dampak Memuaskan di Tempat Kerja
Penulis Dave Rogers
Ukuran 14 x 21 cm (soft cover)
Tebal 166 hlm
ISBN 978-979-687-423-1
Harga Rp 28.000
Daftar Isi
Kata Pengantar
Pendahuluan
1. Pelatih yang Berdampak Hebat
2. Keinginan untuk Belajar dan Memimpin
3. Lingkungan yang Mendukung
4. Pendekatan Sederhana
5. Komunikasi yang Terbuka
6. Mengukur dengan SMART
7. Mendengarkan dengan Antusias
8. Mengajukan Pertanyaan Hebat
9. Memikat—Memberi Energi
10. Ketepatan adalah Profesional
11. Berorientasi pada Tindakan
12. Pendekatan Kepedulian
13. Manajemen Bakat
14. Melatih secara Fisik
15. Meningkatkan Daya Ungkit
16. Kewaspadaan—Mata Baru
17. Solusi Kreatif
18. Umpan Balik Harmonis
Penutup
Ucapan Terima Kasih
Lampiran 1: World Wide Wealth
Lampiran 2: 10 Pelatih Hebat di Asia Pasifik
Lampiran 3: Delapan Alasan Mempekerjakan Pelatih yang
Berdampak Hebat
Tentang Penulis
Apresiasi dari Beberapa Klien
Sinopsis
Banyak orang menghabiskan 12–14 jam setiap hari untuk bekerja, untuk itu lingkungan kerja harus benar-benar diperbaiki. Inti buku ini dimulai dari pemahaman ini. Buku ini mempresentasikan 18 strategi untuk menerapkan pelatihan (coaching) di tempat kerja, dengan berbagai teknik sederhana dan jujur ini yang akan meningkatkan produktivitas, moralitas, dan kepuasan para karyawan di dalam maupun di luar kantor. Teknik yang sederhana ini juga akan memperkuat diri dan mengubah hidup Anda seperti yang terjadi pada orang-orang yang berinteraksi dengan Anda. Wawancara dengan 10 pelatih terbaik di Asia Pasifik juga akan memberi inspirasi kepada para pembaca.
Buku ini juga mengulas mengenai DAMPAK karena semua yang terjadi di dunia sekitar kita meninggalkan sebuah kesan yang dapat menjadi sarana perubahan. Untuk itu, buku ini dilengkapi dengan pertanyaan-pertanyaan kualitas untuk mengukur sejauh mana Anda berusaha memberikan dampak yang memuaskan di tempat kerja.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar