Libri adalah sebuah imprint BPK Gunung Mulia. Kata Libri berasal dari bahasa Latin liber libri yang berarti buku atau pustaka. Libri menerbitkan buku-buku umum yang mengandung nilai kemanusiaan, mendorong munculnya semangat religius, humanis, pluralis, inklusif, cerdas, berwawasan luas, profesional, berbudaya. Libri memfasilitasi dengan buku-buku untuk membantu mencapai keseimbangan hidup. Oleh karena itu, tagline Libri adalah “Balancing Your Life” …
Laman
- Beranda
- BISNIS DAN MANAJEMEN
- HUMANIORA
- HUBUNGAN ANTARAGAMA
- KESEHATAN
- PENGASUHAN ANAK
- MOTIVASI
- PSIKOLOGI
- BIOGRAFI/TOKOH
- MUSIK DAN LAGU
- PERPUSTAKAAN
- NOVEL UMUM
- SERI GERONIMO STILTON
- LITTLE HOUSE - SERI LAURA
- LITTLE HOUSE - SERI CHARLOTTE
- LITTLE HOUSE - SERI CAROLINE
- LITTLE HOUSE - SERI ROSE
- KALENDER
- BUKU ANAK
- LIBRI PUNYA CERITA
Selasa, 27 Mei 2014
RUMAH KECIL DI RIMBA BESAR
Judul Rumah Kecil di Rimba Besar
Penulis Laura Ingalls Wilder
No. ISBN 978-979-687-869-7
No. Kode Buku 25 14 00 01 00
Ukuran 11 x 18 cm
Tebal vi + 216 (222 hlm.)
Harga Rp 25.000
Daftar Isi
Rumah Kecil di Rimba Besar
Siang dan Malam di Musim Dingin
Senapan Panjang
Natal
Hari-hari Minggu
Dua Ekor Beruang Besar
Salju Gula
Pesta Dansa di Rumah Kakek
Pergi ke Kota
Musim Panas
Panen
Mesin yang Hebat
Rusa di Hutan
Sinopsis
Hewan-hewan liar menggeram di kedalaman rimba di Wisconsin. Di rimba yang sama itu
pulalah Laura tinggal bersama Pa, Ma, dan kedua saudarinya, Mary dan si bayi mungil,
Carrie, di dalam pondok kecil yang terbuat dari kayu. Di sana pulalah Pa berburu dan
memasang perangkap hewan, sementara Ma membuat keju dan kue. Sepanjang malam dingin,
angin bertiup sepi. Namun, Pa memainkan biolanya dan bernyanyi, menjaga keluarganya tetap hangat dan aman. Inilah buku pertama dari seri Laura.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar